Cliffs of Moher menjadi objek wisata terpopuler di Irlandia, menyuguhkan panorama alam yang menakjubkan. Pesisir karst ini terletak di County Clare, Irlandia, ada banyak batuan karst yang menjulang tinggi. Ketinggiannya itu mencapai 214 meter di atas permukaan laut. Sehingga, dianggap sebagai pesisir karst tertinggi di kawasan Eropa. Sudah banyak wisatawan dari mancanegara datang ke destinasi […]
Wisata Whistler Village di Kanada Cocok untuk Pecinta Alam
Wisata Whistler Village menjadi salah satu rekomendasi destinasi liburan dari negara Kanada yang sangat terkenal. Tempat ini memang menyimpan keindahan yang sangat luar biasa bahkan akan membuat sepasang mata terpukau. Kanada adalah sebuah negara yang berada di Amerika Utara dan sangat terkenal karena budayanya cukup banyak dan beragam. Meskipun bukan menjadi destinasi populer bagi sebagian […]
Inilah Rekomendasi Taman Nasional Afrika Selatan, Wajib Tahu
Tercatat ada beberapa rekomendasi taman nasional Afrika Selatan yang masuk dalam kategori cagar alam. Ya, taman nasional tersebut menjadi rumah bagi satwa-satwa liar yang hampir punah. Maka tidak heran jika beberapa taman wisata nasional menjadi tujuan para wisatawan. Akan tetapi, tidak boleh sembarang orang masuk ke kawasan taman nasional. Anda harus mengatur izin terlebih dahulu […]